Postingan

Makalah Tentang Iman Kristen dan Iptek

Makalah Tentang Iman Kristen dan Iptek KATA PENGANTAR Puji dan syukur kepada Tuhan yang maha esa karena pertolongan hikmat kepada kami   untuk menyelesaikan makalah tentang Iman tehadap IPTEK ini dapat diselesaikan dengan baik. Makalah ini ditulis dengan tujuan agar dalam kehidupan sehari-hari tidak bertentangan Alkitab dengan seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dalam kehidupan di zaman kini yang saya sajikan berdasarkan beberapa penelitian dan pengamatan dari berbagai informasi yang kami baca. Dengan penuh sukacita kami memberikan wawasan yang luas kepada para pembaca, khususnya kaum muda agar lebih bijak dan cakap dalam meggunakan IPTEK. Banyak hal yang perlu diperhatikan oleh kaum muda mengendalikan IPTEK tersebut agar benar-benar menjadi alat mencapai damai sejahtera di tengah-tengah umat manusia. Dengan disajikannya banyak media pembelajaran dan pengetahuan akan membantu kaum muda dan semua yang terlibat menjadi lebih mudah dalam menjalankan perannya. Makalah in

Makalah Budaya Suku Bangsa di Kalimantan dan Sulawesi

Makalah Budaya Suku Bangsa di Kalimantan dan Sulawesi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Manusia dalam kesehariannya tidak akan lepas dari kebudayaan, karena manusia adalah pencipta dan pengguna kebudayaan itu sendiri. Manusia hidup karena adanya kebudayaan, sementara itu kebudayaan akan terus hidup dan berkembang manakala manusia mau melestarikan kebudayaan dan bukan merusaknya. Dengan demikian manusia dan kebudayaan tidak dapat dipisahkan satu sama lain, karena dalam kehidupannya tidak mungkin tidak berurusan dengan hasil-hasil kebudayaan, setiap hari manusia melihat dan menggunakan kebudayaan. Rasa saling menghormati dan menghargai akan tumbuh apabila antar sesama manusia menjujung tinggi kebudayaan sebagai alat pemersatu kehidupan, alat komunikasi antar sesama dan sebagai ciri khas suatu kelompok masyarakat. Kebudayaan berperan penting bagi kehidupan manusia dan menjadi alat untuk bersosialisasi dengan manusia yang lain dan pada akhirnya menjadi ciri khas suatu